Terima Rekomendasi PKS, Nanang Beriman Tantang Radityo Egi-Syaiful di Pilkada Lampung Selatan 2024

Pasangan Nanang Ermanto – Antoni Imam (Nanang Beriman).
Sumber :
  • Istimewa

"Ini merupakan langkah penting untuk memastikan kelancaran pendaftaran dan pemenangan calon kepala daerah yang diusung PKS," jelas Al Habsyi.

TNI-Polri Gelar Patroli Jelang Pencoblosan Pilkada 2024 di Bandar Lampung

Sementara itu, Pantra Agung Oki Riyanto, SH., MH, Liaison Officer (LO) Tim Nanang Ermanto, mengungkapkan bahwa formulir B1-KWK adalah tindak lanjut konkrit dari surat rekomendasi PKS. 

"Form B1-KWK ini adalah legitimasi dukungan resmi partai kepada pasangan calon. Tanpa formulir ini, dukungan partai dianggap belum sah," kata Oki Riyanto.

Penyaluran Logistik Pilkada ke Pulau-pulau, Kotak Suara Dibungkus Plastik dan Dilengkapi PelampungL

Dengan dukungan resmi dari PKS dan persetujuan formulir B1-KWK, Nanang Ermanto – Antoni Imam kini siap untuk menghadapi tantangan di Pilkada Lampung Selatan dan bersaing dengan calon lainnya dalam upaya meraih posisi pemimpin daerah.(*)