27 Pabrik Singkong di Lampung Hentikan Operasi, Tolak Harga Beli Rp1.350 Sesuai Instruksi Gubernur

Gubernur Lampung, Rahmat Mirzani Djausal.
Sumber :
  • Istimewa

"Ada perusahaan yang menyatakan siap mengikuti kebijakan ini, namun mereka meminta waktu untuk mempersiapkan mekanisme pembelian yang sesuai," ujar Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal dalam keterangan persnya.

Atasi Kerusakan Jalan Akibat ODOL, Gubernur Lampung Siapkan Regulasi Pembatasan Angkutan Batubara

Gubernur juga mengimbau para petani untuk tetap menjual hasil panen ke pabrik yang masih beroperasi dan mendukung kebijakan pemerintah, sembari menegaskan bahwa Pemprov Lampung tetap membuka ruang dialog dengan semua pihak untuk mencapai solusi yang adil dan berkelanjutan.

Daftar Pabrik Singkong yang Tutup Sementara (5–7 Mei 2025):

Mayat Wanita Ditemukan Ditengah Kebun Singkong di Tulang Bawang, Polisi Lakukan Penyelidikan

1. PT Sinar Laut – 4 pabrik

2. Umas Jaya – 1 pabrik

Pabrik Singkong PT TWBB di Lampung Utara Diduga Langgar Aturan Lingkungan, DLH dan Polda Lakukan Pemeriksaan

3. Berjaya Tapioka – 2 pabrik

4. Way Raman – 1 pabrik

Halaman Selanjutnya
img_title