SP3 Kasus Pipa Gading Gajah, Polisi Sebut Tersangka Alami Gangguan Kejiwaan

FS, Tersangka
Sumber :
  • Foto dokumentasi istimewa

LampungTersangka kasus penjualan pipa rokok gading gajah yang sebelumnya ditangkap oleh Satreskrim Polresta Bandar Lampung, berinisial FS, kini telah kembali beraktivitas seperti biasa di rukonya di Kelurahan Langkapura, Kota Bandar Lampung. 

Abaikan Sinyal, Minibus Tertemper KA Babaranjang di Rajabasa

 

Hal ini menyusul keputusan penghentian penyidikan (SP3) terhadap kasus yang menjeratnya.

Keluarga Polisi Gugur Minta Sidang Terbuka dan Hukuman Mati untuk Tersangka

 

FS sebelumnya diamankan pada 6 Maret 2025 pukul 23.00 WIB oleh Unit Tipidter Satreskrim Polresta Bandar Lampung dalam operasi undercover buy. 

Ancam Sebar Video Asusila, Remaja di Bandar Lampung Ditangkap

 

Saat penangkapan, polisi menyita 23 batang pipa rokok berbahan gading gajah berbagai ukuran sebagai barang bukti.

Halaman Selanjutnya
img_title