Apakah Lampung Termasuk Daerah Sumatera Selatan?

Tugu Siger | Foto: Wikipedia
Sumber :

LampungSumatera Selatan atau pulau Sumatera bagian selatan yang dikenal sebagai provinsi Sumatera Selatan didirikan pada tanggal 12 September 1950. 

Kapolda Lampung: Jaminan Keamanan Jadi Fondasi Penting Membangun Citra Pariwisata Lampung

Mengutip website resmi sumselprov.go.id awalnya Sumatera Selatan mencakup daerah Jambi, Bengkulu, Lampung, dan kepulauan Bangka Belitung. 

Keempat wilayah yang terakhir disebutkan kemudian masing-masing menjadi wilayah provinsi tersendiri.

Nekat Bawa Kabur Siswi SMA ke Sumsel, Pria Asal Lampung Timur Diciduk Polisi

Akan tetapi memiliki akar budaya bahasa dari keluarga yang sama yakni bahasa Austronesia proto bahasa Melayu dengan pembagian daerah bahasa dan logat antara lain seperti Palembang, Ogan, Komering, Musi, Lematang dan masih banyak bahasa lainnya.

Menurut sumber antropologi disebutkan bahwa, asal usul manusia Sumatera bagian selatan dapat ditelusuri mulai dari zaman paleolitikum dengan adanya benda-benda zaman paleolitikum pada beberapa wilayah antara lain sekarang dikenal sebagai Kabupaten Lahat, Kabupaten Sarolangun Bangko.

Buka Mukernas PMI Tahun 2023 di Lampung, Jusuf Kalla Ingatkan Pentingnya Kepedulian Kemanusiaan

Kemudian, Kabupaten Ogan Komering Ulu dan Tanjung Karang yakni desa Bengamas lereng utara pergunungan Gumai, di dasar (cabang dari Sungai Musi) sungai Saling.

Selanjutnya, sungai Kikim lalu di desa Tiangko Panjang (Gua Tiangko Panjang) dan desa Padang Bidu atau daerah Podok Salabe. 

Halaman Selanjutnya
img_title