Sempat Baku Tembak, Komplotan Curanmor Asal Lampung Tengah Dibekuk

Komplotan pelaku curanmor
Sumber :
  • Foto Dokumentasi Riduan

Tim Tekab 308 Presisi bersama Unit Ranmor Polresta Bandar Lampung langsung bergerak cepat untuk memburu tiga pelaku yang melarikan diri. 

Polisi Bongkar Pabrik Senpi Rakitan di Lampung Tengah, Satu Tersangka Diciduk

Hasil penyelidikan membawa petugas ke rumah Reza Pratama di Jalan Letjend Alamsyah Ratu Prawiranegara, Kelurahan Way Halim, Kecamatan Sukarame, yang menjadi tempat persembunyian mereka. 

Saat polisi tiba, para pelaku kembali mencoba melawan, namun akhirnya berhasil ditangkap setelah aparat mengambil tindakan tegas.

Periksa Senpi, Kapolda Lampung Ingatkan Anggota Polri Hindari Pelanggaran dan Mulai Perubahan dari Diri Sendiri

Barang bukti yang dihadirkan saat konferensi pers

Photo :
  • Foto Dokumentasi Riduan

Kapolresta Bandar Lampung, Kombes Pol Alfret Jacob Tilukay, mengungkapkan bahwa komplotan ini telah melakukan aksi pencurian di sepuluh lokasi berbeda dalam dua minggu terakhir. 

Bawa Kabur Motor Tetangga, Pencuri Tulang Bawang Ditangkap Polisi Dalam Kurun Waktu 24 Jam

Mereka dikenal sebagai kelompok asal Lampung Tengah yang terorganisir, menggunakan tiga unit sepeda motor sebagai kendaraan operasional, serta membawa senjata api rakitan jenis revolver untuk mengintimidasi korban dan siapa pun yang mencoba menggagalkan aksi mereka. 

"Selain itu, mereka juga menggunakan kunci seribu untuk merusak gembok pagar dan kunci letter T untuk membobol kontak sepeda motor yang menjadi target," kata dia saat konferensi pers, Rabu (29/1/2025). 

Halaman Selanjutnya
img_title