Kronologi Pemancing Hilang di Sungai Kuala Panet, Hingga Kini Korban Masih Dalam Pencarian

Proses Pencarian Korban oleh Tim SAR Gabungan
Sumber :
  • Instagram @basarnas_lampung

Sebelumnya Ridho sudah memperingati Arif bahwa sampannya sedang rusak alias bocor, namun korban tetap nekat.

Sempat Jadi Buronan, Pelaku Penembakan Sadis di Lampung Berhasil Ditangkap Polisi

Setelah menggunakan sampan sampai ke tengah sungai, seketika perahu bocor dan air memenuhi sampan.

Arif pun melompat ke perairan, namun dirinya tidak bisa berenang dan pada akhirnya dirinya tenggelam.

Oknum PNS Nekat Tipu Polisi di Lampung Timur Hingga Puluhan Juta Rupiah

Ridho berinisiatif untuk menolong, namun Arif sudah terlanjur hilang dan Kejadian tersebut langsung dilaporkan ke aparat setempat. (Dwi Arrahman)

Polda Lampung Menyita Rp9,3 Miliar Terkait Proyek Nasional Bendungan Margatiga Lampung Timur