Recaka Musik Lampung Ajak Generasi Muda Lestarikan Tradisi Lokal

Recaka Musik Lampung
Sumber :
  • Foto Dokumentasi Istimewa

Erizal berharap, Recaka Musik Lampung dapat terus diadakan secara konsisten.

Membanggakan! Aktif Promosikan Sanitasi, Anak Muda Lampung Terima Kyoto World Water Grand Prize 2024

"Ini bisa menjadi wadah bagi komposer-komposer muda yang kreatif dan inovatif di Provinsi Lampung," harapnya.

Selain pertunjukan musik tradisional dan tarian, acara ini juga akan menghadirkan pameran UMKM dan workshop alat musik yang akan berlangsung di PKOR Way Halim pada tanggal 13 dan 14 Juli 2024.

Pesan Kapolda Lampung Kepada Para Siswa, Hindari Tindakan Melawan Hukum

"Dengan adanya Recaka Musik Lampung, harapan besar kami untuk melestarikan dan mengembangkan musik tradisional Lampung semakin nyata, memastikan musik tradisional ini tetap hidup dan relevan di tengah kemajuan zaman," pungkasnya.(*)