Kendaraan Pemudik di Jalan Tol Trans Sumatera Naik 49,89% Saat Lebaran 2025

Trafik Jalan Tol Trans Sumatera Selama Arus Mudik Lebaran
Sumber :
  • Istimewa

Tol Fungsional:

  • Tol Pekanbaru – Padang: 6.357 kendaraan
  • Tol Sigli – Banda Aceh Seksi 1: 2.609 kendaraan
  • Tol Palembang – Betung: 1.031 kendaraan
Polda Lampung Terapkan Delay System pada Puncak Arus Balik Lebaran 2025 di Pelabuhan Bakauheni

Total Volume Lalu Lintas:

  • Tol Operasional: 114.891 kendaraan (+49,89% dibandingkan normal)
  • Tol Fungsional: 9.997 kendaraan

Dengan adanya peningkatan trafik yang signifikan, diharapkan para pemudik dapat lebih bijak dalam merencanakan perjalanan untuk menghindari kepadatan dan menikmati mudik yang lebih aman dan nyaman. (*)

Puncak Arus Balik Lebaran 2025, ASDP Prediksi Lebih dari 35 Ribu Kendaraan Menyeberang dari Bakauheni ke Merak