Aksi Tipu Tipu MY (32) Warga Waykanan Berakhir Di Jeruji
Rabu, 15 Mei 2024 - 10:28 WIB
Sumber :
- Nanang
Mobil korban tersebut telah digadaikan sebesar Rp 8. juta rupiah oleh MY. Atas kejadian tersebut pelapor melaporkan ke Polsek Gunung Labuhan dan agar ditindak lanjuti.
Baca Juga :
Penipuan Berkedok Polisi di Bandar Lampung, Aksi Licik yang Diakui Dimulai dari Dalam Penjara
Kronologis penangkapan pada hari Senin, 13-05-2024 pukul 15:30 WIB TEKAB 308 PRESISI Polsek Gunung Labuhan Polres Way Kanan mendapatkan informasi dari masyarakat dan berhasil melakukan penangkapan terhadap tersangka dan barang bukti di Jalan Umum di Kampung Labuhan Jaya Kecamatan Gunung Labuhan Kabupaten Way Kanan.
Saat ini terduga TSK berikut barang bukti masih diamankan di Polsek Gunung Labuhan guna menjalani pemeriksaan lebih lanjut.
Baca Juga :
Modus Kencan Online, Polisi Gadungan di Lampung Tipu Wanita dan Kuras Uang Jutaan Rupiah
Atas perbuatannya TSK dapat dikenai pasal 378 KUHP dan atau pasal 372 KUHP dengan kurungan penjara maksimal empat tahun,”jelas Kapolsek.