Blak-blakan! Supriyanto – Suriansyah Beberkan 7 Program Unggulan dalam Membangun Pesawaran

Pasangan Cabup dan Cawabup Pesawaean, Supriyanto – Suriansyah.
Sumber :
  • Istimewa

Kegiatan Karang Taruna dan grup seni seperti Reog, Keroncong, Campursari, akan mendapat bantuan Rp 1 juta setiap dua bulan. 

KPU dan Bawaslu Lampung Selatan Gelar Audiensi Bersama Kapolres Bahas Evaluasi dan Persiapan Pemilu Mendatang

Untuk memperkuat layanan darurat, setiap kecamatan akan dilengkapi dengan satu mobil pemadam kebakaran dan satu ambulans.

"Program ini kami susun berdasarkan aspirasi langsung dari rakyat Pesawaran. Bersama, kita wujudkan Pesawaran yang lebih bahagia, maju, dan sejahtera," tegas Supriyanto.

Dosen UIN Raden Intan Jadi Panelis Debat Publik Pilkada Ulang Pesawaran

Dengan semangat inklusif dan solusi nyata, pasangan Supriyanto–Suriansyah mengajak seluruh masyarakat Pesawaran untuk bergerak bersama, memilih pemimpin yang bekerja bukan hanya berjanji. (Rozali)