Desa Terakhir di Tanggamus Akhirnya Teraliri Listrik

Mobil operasional PLN saat menuju Desa
Sumber :
  • Foto dokumentasi istimewa

Lampung – Semangat perjuangan Kartini kembali menggema dalam bentuk nyata di Kabupaten Tanggamus, Lampung. 

Warga Desa Hara Banjar Manis Laporkan Kades ke Kejaksaan, Soroti Dugaan Korupsi Dana Desa

 

PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Lampung secara resmi menyalakan listrik di Pekon Atar Lebar, Kecamatan Bandar Negeri Semuong, yang merupakan desa terakhir belum berlistrik di kabupaten tersebut. 

Geger! Jasad Pria Tanpa Kepala Ditemukan di Pantai Cukuh Pandan Lampung, Pakai Celana Pendek Kotak-kotak

 

Peresmian ini menjadi simbol kemenangan atas keterbatasan, sejalan dengan nilai perjuangan Kartini: Habis Gelap Terbitlah Terang.

Emas Curian Dijual Bareng Teman Nongkrong: Aksi Residivis di Tanggamus Libatkan Pelajar

 

Momen bersejarah ini dihadiri oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Tanggamus, Ir. Suadi M.M., beserta jajaran pemerintah daerah, Kepala UPTD KPH Kota Agung Utara Ariyadi Agustiono, S.Hut., Kabid Ketenagalistrikan Benny Joko Purnomo, perwakilan Polsek Wonosobo, serta Danramil 424-02/Wonosobo Letnan Dua Inf Yudi Pinalosa.

Halaman Selanjutnya
img_title