Korupsi Proyek Irigasi di Mesuji Lampung Naik Penyidikan

Kasi Penkum Kejati Lampung bersama Kasidik
Sumber :
  • Foto Dokumentasi Istimewa

Setelah statusnya ditingkatkan menjadi penyidikan, Bidang Tindak Pidana Khusus Kejati Lampung mulai memanggil pihak-pihak terkait untuk diperiksa sebagai saksi. 

Korupsi Ratusan Juta, Menantu Mantan Bupati Lampung Utara Ditahan Kejaksaan

Dan juga mengumpulkan dokumen proyek guna menemukan bukti yang bisa mengidentifikasi tersangka yang bertanggung jawab atas kerugian negara.

Indikasi awal menunjukkan potensi kerugian negara sebesar Rp14,346 miliar dari pelaksanaan pembangunan irigasi gantung tersebut. 

Selain WJS Eks Ka Bapenda, BPHTB Seret Tersangka Lain

Berdasarkan temuan ini, Tim Pidsus Kejati Lampung yakin untuk meningkatkan status perkara ini dari penyelidikan ke penyidikan dan tidak menutup kemungkinan kerugian negara akan bertambah. (*)