Unila Beri Pelatihan Keuangan dan Pemasaran Digital pada Pengrajin Batik Andanan Lampung

Pelatihan Keuangan & Digital pada Pengrajin Batik Andanan Lampung
Sumber :
  • Istimewa/unila

Mereka juga menguasai strategi pemasaran online, penerapan teknik SEO, dan perbaikan konten media sosial Instagram mereka untuk meningkatkan visibilitas online.

Unila Siap Membentuk Prodi Kedokteran Hewan di Lampung

Unila Beri Pelatihan Keuangan & Digital pada Pengrajin Batik Andanan

Photo :
  • IIstimewa/Unila

Damayanti menegaskan bahwa pengelolaan keuangan yang lebih baik juga menjadi fokus utama dalam program ini, dan para pengrajin kini dapat mencatat dan melaporkan keuangan mereka dengan tepat.

898 Mahasiswa Unila Ikuti Seleksi Program Kartu Indonesia Pintar

Hasil dari program ini sangat mengesankan. Pengrajin Batik Andanan Lampung tidak hanya memiliki pengetahuan dan keterampilan baru, tetapi juga meningkatkan akses pasar dan potensi pendapatan mereka.

Didik menyarankan perlunya pelatihan lanjutan secara berkala untuk memastikan pengrajin Batik Andanan selalu terkini dengan tren pemasaran digital dan manajemen keuangan terbaru. Dia juga menekankan perlunya diversifikasi produk untuk menjangkau lebih banyak pasar, kolaborasi aktif dengan pihak eksternal, dan peningkatan jaringan untuk bertukar pengalaman dengan sesama pengrajin. Monitoring dan evaluasi berkelanjutan terhadap hasil penjualan online juga dianggap langkah penting dalam mendukung pertumbuhan bisnis mereka.

Pesta Sekura Cakak Buah Budaya Warisan Nenek Moyang Khas Lampung Barat

Umi Hidayani, pemilik Batik Andanan, mengatakan bahwa terjadi peningkatan transaksi yang signifikan pada bulan September, membuktikan bahwa kegiatan ini dapat meningkatkan pendapatan bagi pengrajin Batik Andanan.

“Berkat dukungan dari Unila, kami dapat memasuki era digital dengan percaya diri. Inisiatif ini bukan hanya membantu para pengrajin mengatasi tantangan bisnis modern, tetapi juga berperan dalam melestarikan warisan budaya Lampung,” ujarnya.

Halaman Selanjutnya
img_title