Susunan Pemain Hingga Prediksi Skor Belanda vs Ekuador

Susunan Pemain Hingga Prediksi Skor Belanda vs Ekuador
Sumber :
  • Twitter: OnsOranje

Bandarlampung, Lampung – Pertandingan Piala Dunia penyisihan grup A, Jumat (25/11/2022) akan mempertemukan Belanda vs Ekuador, Kick off Belanda vs Ekuador dimulai Pukul 23.00 WIB, di Khalifa International Stadium.

FIFA Inspeksi Stadion yang Akan Digunakan untuk Piala Dunia U-17, JIS Salah Satunya

Dalam pertarungan ini, keduanya memiliki point sama di Klasemen Grup A yaitu 3 Point, pertandingan sebelunya Ekuador mengalahkan tuan rumah Qatar dengan Skor 2 – 0. Sedangkan Belanda mengalahkan Timnas Senegal dengan skor 2 – 0.

Prediksi Belanda vs Ekuador 1 – 1

2 Orang Tewas Ditembak Sebelum Pertandingan Pembuka Piala Dunia Wanita di Selandia Baru

Meski kedua Timnas ini belum pernah di pertemukan di lapangan hijau, namun diatas atas kertas Belanda lebih di unggulkan dan diprediksi akan lolos dalam babak penyisihan Grup A Piala Dunia Qatar, Ekuador tak bisa di pandang remeh, jika melihat pertandingan pertama Timnas Ekuador, Enner Valencia cs terlihat bermain sangat hati-hati dan tajam Ketika menyerang.

Catatan 5 pertandingan terkahir, Belanda 4 menang dan satu Draw

Kapten Timnas Wanita Korea Selatan Ingin Kejutan Terinspirasi dari Maroko

21 November 2022: Senegal vs Belanda : 0 - 2

26 September 2022: Belanda vs Belgia : 1 - 0

23 September 2022: Polandia vs Belanda: 0 - 2

15 Juni 2022: Belanda vs Wales: 3 - 2

12 Juni 2022: Belanda vs Polandia: 2 - 2

 

Catatan 5 pertandingan terakhir, Ekuador 2 menang dan tiga Draw

20 November 2022: Qatar vs Ekuador: 0 - 2

13 November 2022: Ekuador vs Irak: 0 - 0

27 September 2022: Jepang vs Ekuador: 0 - 0

24 September 2022: Arab Saudi vs Ekuador: 0 - 0

12 Juni 2022: Ekuador vs Tanjung Verde: 1 – 0

 

Secara strategis anak didik Louis van Gaal (3-5-2)

Penjaga gawang di percayakan kepada Andries NOPPERT, 

Bek: Matthijs DE LIGT, (C) Virgil VAN DIJK, Nathan AKE

Gelandang: Cody GAKPO, Steven BERGHUIS, Daley BLIND, Frenkie DE JONG, Denzel DUMFRIES

Penyerang: Steven BERGWIJN, Vincent JANSSE

 

Sedangkan Timnas Ekuador, menggunakan formasi (4-4-2)

Penjaga gawang: Hernan Galindez

Penyerang: Michael ESTRADA, (C) Enner VALENCIA

Bek: Felix TORRES, Piero HINCAPIE, Pervis ESTUPINAN, Angelo PRECIADO

Gelandang: Romario IBARRA, Gonzalo PLATA, Jhegson MENDEZ, Moises CAICEDO

WOW! Mantan Wasit Liga 1 Indonesia Pimpin Laga Piala Dunia 2022