BLACKPINK Raih 6 Nominasi di MTV VMA 2023
Sabtu, 2 September 2023 - 22:01 WIB
Sumber :
- Yonhap
Grup K-pop lainnya, seperti Seventeen dan NewJeans, dinominasikan untuk Group of the Year.
MTV Video Music Awards 2023 akan berlangsung pada 12 September (waktu lokal) di Prudential Center, New Jersey. (Yonhap)
Baca Juga :
RM BTS Membantah Tuduhan Islamofobia