KAI Divre IV Tanjungkarang Siagakan 304 Personel, Antisipasi 17 Titik Rawan Saat Angkutan Lebaran 2025

Penumpang Kereta Api di Stasiun Tanjungkarang
Sumber :
  • Foto Dokumentasi Istimewa

"Masyarakat masih memiliki kesempatan untuk mendapatkan tiket, terutama untuk perjalanan pada hari-hari tertentu. Kami mengingatkan agar pelanggan memastikan kembali jadwal keberangkatan dan tiba lebih awal di stasiun agar tidak tertinggal kereta," imbau Ramdany.

Kereta Makan Berornamen Khas Lampung

Pemeriksaan Narkoba untuk Awak Kereta

Sebagai upaya memastikan keselamatan perjalanan, Divre IV Tanjungkarang menggandeng Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Bandar Lampung untuk melakukan tes kesehatan dan narkoba bagi awak sarana perkeretaapian (ASP).

Fokus Arus Balik Lebaran, Korlantas Siapkan Skenario dan Tinjau Tol Fungsional Japek 2 Selatan

Tes ini diikuti oleh masinis, asisten masinis, petugas layanan kereta, teknisi kereta api, dan Pengatur Perjalanan Kereta Api (PPKA) guna memastikan mereka dalam kondisi sehat dan bebas dari narkotika, psikotropika, serta obat terlarang (NAPZA).

"Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan jaminan keselamatan kepada pelanggan, memastikan bahwa kru yang bertugas dalam kondisi prima, serta menekan penyalahgunaan narkoba di lingkungan Divre IV Tanjungkarang," pungkas Ramdany.

Tol Trans Sumatera Dipadati Kendaraan Pemudik Jelang Lebaran 2025, Naik 67 Persen

Dengan persiapan matang ini, KAI berharap dapat memberikan pengalaman mudik yang aman, nyaman, dan lancar bagi seluruh pelanggan. (*)