Wagub Jihan Dorong Eliminasi TBC 2030: Percepat Deteksi dan Pengobatan Tuntas
Rabu, 26 Februari 2025 - 16:05 WIB
Sumber :
- Istimewa
Dengan program yang terstruktur dan sinergi antara pemerintah pusat dan daerah, eliminasi TBC di Indonesia sebelum tahun 2030 menjadi target yang sangat mungkin tercapai.
"Kita semua punya peran dalam perang melawan TBC. Dengan deteksi dini, pengobatan tuntas, dan dukungan penuh dari masyarakat, kita bisa mengakhiri ancaman TBC di Lampung dan Indonesia," tegasnya. (*)