Pergantian Tongkat Komando di Lampung: Rotasi Pejabat Polri Warnai Akhir Tahun 2024
Senin, 30 Desember 2024 - 12:27 WIB
Sumber :
- Foto Dokumentasi Istimewa
Di lini penyidikan, Dirkrimsus Polda Lampung Kombes Pol Donny Arief Praptomo menyerahkan estafet kepemimpinan kepada Kombes Pol Dery Agung Wijaya.
Baca Juga :
Waspada! Gelombang Tinggi Ancam Wisatawan, Kapolda Lampung Serukan Keamanan Maksimal di Pantai
Kombes Pol Donny, yang telah membongkar berbagai kasus besar di Lampung, kini mengemban tugas baru sebagai Kabagyanmas Robinopsnal Bareskrim Polri.
Sementara itu, di wilayah Polres Tulang Bawang, AKBP James H. Hutajulu menyerahkan jabatannya kepada AKBP Yuliansyah. AKBP James kini bertugas sebagai Wakapolres Jakarta Utara, sebuah tantangan baru di ibu kota. (*)