Masyarakat Bandar Lampung Diminta Lapor Jika Temukan Parkir Liar Meresahkan

Kadishub Bandar Lampung, Socrat Pringgodanu
Sumber :
  • Foto Dokumentasi Riduan

Disinggung, terkait parkir liar di kawasan wisata, menurut Socrat sejauh ini di kawasan wisata kota Tapis Berseri (Bandar Lampung) menyediakan lahan-lahan parkir dan itu resmi. 

Samsudin: Sosok Pj Gubernur Lampung yang Berpengalaman di Bidang Kepemudaan dan Olahraga

"Kalau tempat wisata di Bandar Lampung sejauh ini menyediakan tempat parkir dan sejauh ini masih cukup dan resmi. Kami tidak tahu apabila tempat-tempat wisata yang berada di luar bandar Lampung," pungkasnya. (*)