BPBD Kota Bandar Lampung Ingatkan Warga di 3 Kecamatan untuk Waspada Bencana Longsor

Kepala BPBD Kota Bandar Lampung, Ahmad Husna
Sumber :
  • Istimewa

Selain potensi longsor, BPBD Kota Bandar Lampung juga telah memetakan empat kecamatan di Kota Bandar Lampung yang rawan mengalami banjir selama musim hujan. Keempat kecamatan tersebut adalah Rajabasa, Kedamaian, Kemiling, dan Sukabumi.

Kampung Pasar Ambon Teluk Betung Selatan Kebanjiran

"Terdapat sejumlah kecamatan di Bandar Lampung yang rawan mengalami banjir, pertama Rajabasa, Kedamaian, Kemiling, Sukabumi, dan juga daerah pesisir pantai," pungkasnya.