Netralitas ASN Ditekankan Jelang Pilkada 2024 di Lampung

Ketua Bawaslu Lampung bersama PJ Gubernur
Sumber :
  • Foto Dokumentasi Istimewa

Menurutnya, ASN harus tetap netral, bekerja demi kepentingan umum, dan tidak terlibat dalam konflik kepentingan yang bisa merusak integritas pelayanan publik.

Paslon 02 Mirza-Jihan Hadiri Shalawat Kebangsaan di Lampung Timur Bersama Gus Miftah

Menanggapi hal ini, Pj Gubernur Lampung, Samsudin, berkomitmen untuk mendukung penuh Bawaslu dalam mengawasi Pilkada Serentak di Provinsi Lampung agar berjalan sesuai aturan.

"Selain mendukung peningkatan ekonomi, Pemerintah Provinsi Lampung juga mendukung upaya Bawaslu dalam pengawasan yang ketat," kata Samsudin.

Lampung Borong Predikat Soal Money Politic, Netralitas dan Politik Sara

Samsudin juga mengajak masyarakat untuk berpartisipasi aktif dan menjaga keharmonisan dalam proses Pilkada 2024, serta mengingatkan ASN untuk tetap netral dan profesional agar masyarakat merasa nyaman selama proses pemilihan.

Dalam acara tersebut, hadir pula anggota Bawaslu Provinsi Lampung, Imam Bukhori dan Gistiawan, bersama Kepala Bagian Administrasi Dwi Hendro Nugroho dan Kabag Pengawasan Mimi Abriyani. (*)

Janji Eva-Deddy di Hari Pertama Kampanye untuk Masyarakat Pesisir Bandar Lampung