'Gerandong' Sapi Presiden untuk Iduladha Dipastikan Sehat di Bandar Lampung
Sabtu, 24 Mei 2025 - 14:59 WIB
Sumber :
- Foto Dokumentasi Riduan
Kepala Dinas Pertanian Kota Bandar Lampung, Erwin, mengatakan bahwa pihaknya telah melakukan pemeriksaan kesehatan terhadap sapi tersebut secara menyeluruh.
Baca Juga :
Sambut Hari Bhayangkara ke-79, Polres Pesawaran Gelar Pengobatan Gratis untuk Warga Gedong Tataan
Langkah ini dilakukan untuk memastikan kondisi hewan kurban tetap sehat hingga hari penyembelihan.
“Kami memastikan sapi dalam kondisi sehat, tidak terjangkit penyakit seperti PMK atau LSD, dan layak untuk dikurbankan. Pemeriksaan akan terus dilakukan secara berkala sampai hari H,” ujar Erwin, Sabtu (24/5/2025).
Halaman Selanjutnya
Selain itu, Dinas Pertanian juga memberikan pendampingan intensif kepada peternak, mulai dari pemberian vitamin hingga pengawasan pola makan.