Gelar Rapat Koordinasi, Pemkot Bandar Lampung dan Pemkab Pesawaran Hasilkan Program Perencanaan Penanggulangan Banjir

Rakor Pemkab Pesawaran dan Pemkot Bandar Lampung terkait banjir.
Sumber :
  • Istimewa

“Penanganan banjir ini memerlukan kerja sama dari semua pihak. Jika kita bisa menyelesaikan ini bersama, dampaknya akan sangat baik bagi masyarakat di masa depan,” harap Eva Dwiana.

Debat Publik Paslon Bupati dan Wabup Pesawaran dalam PSU 2025 Berjalan Lancar, Polri Fokus Jaga Keamanan

Diharapkan dengan upaya kolaborasi yang intensif ini, risiko banjir di kedua wilayah dapat ditekan, sehingga kesejahteraan masyarakat bisa terjaga dengan lebih baik. (Rozali)