Ibu Fatan Naufal Ceritakan Firasat Buruk Sebelum Anaknya Tewas Dalam Septic Tank

Kartini ibu Fatan Naufal
Sumber :
  • Istimewa

LampungKartini (45), ibu tiga anak itu tak bisa menahan derai air mata saat mendengar nama Fatan Naufal yang masih berumur 2,5 tahun. 

Tragis! Warga Pemalang Tewas Diduga Dimangsa Harimau di Perbatasan TNBBS Lampung Barat

Anak ketiganya itu tewas secara mengenaskan didalam lubang septic tank milik tetangganya pada Senin (15/04/24) siang.

Kisah tragis itu pun diceritakan ibu kandung korban sebelum anak ketiganya itu pergi untuk selamanya. 

Wisatawan yang Tenggelam di Pantai Labuhan Jukung Ditemukan Meninggal Dunia

Tingkah aneh dan hal yang tidak wajar korban diperlihatkan kepada orang tuanya disaat perayaan hari raya Idul Fitri 1445 H.

Dan, firasat itu pun menjadi pesan terakhir korban sebelum septic tank tempat terakhir bermain.

Hari Kedua Pencarian di Pantai Labuhan Jukung, Basarnas Lampung Belum Temukan Pengunjung Tenggelam

Malamnya kata Kartini, bahwa anaknya itu biasanya tidak ngompol. Tapi, anaknya ngompol banyak. "Bajunya basah semua, terus saya gantiin," ucap Kartini diringi air mata menetes.

Juga, tidurnya biasa. Tidur siang ngompol lagi. Biasanya tidak ngompol karena selalu bilang mau pipis. 

Halaman Selanjutnya
img_title