Karantina Lampung Suntik Vaksin Rabies Gratis ke Ratusan Ekor Kucing dan Anjing

Balai Karantina Pertanian Lampung menggelar vaksinasi rabies gratis.
Sumber :
  • Lampung.viva

 

Donni menjelaskan pihaknya telah menyiapkan 500 vaksin dengan pendaftaran peserta dilakukans secara online. Vaksinasi rabies ini ditujukan pada hewan, seperti anjing, kucing dan kera, yang mana ketiga jenis hewan ini adalah masuk ke dalam HPR. 

 

"Vaksin ini dilakukan serentak di beberapa Kabupaten/Kota. Namun untuk di Provinsi, kita pusatkan di Unila. Dari data peserta yang sudah daftar sebanyak 345 orang," jelasnya. 

 

Ia mengungkapkan vaksinasi rabies gratis ini juga sebagai bentuk komunikasi, edukasi, dan informasi (KIE) bagi warga Bandar Lampung akan bahaya penyakit rabies serta cara pencegahan penyakit zoonosis tersebut.