Launching Lagu “Tuhan Kita Sama” Ken Setiawan Ajak Pendengar Hidup Damai dalam Toleransi

Flayer dokumentasi pribadi
Sumber :
  • Foto Dokumentasi Istimewa

Lampung – Pendiri Negara Islam Indonesia (NII) Crisis Center Ken Setiawan resmi melaunching single lagu berjudul "Tuhan Kita Sama" yang terinspirasi dari buku yang di tulisnya sendiri, adalah merupakan kisah sebuah pengalaman pribadi dari seorang radikal menjadi moderat.

Wacana Pemulangan Hambali dari Guantanamo, Ken Setiawan: Perlu Dikaji Efek Pro dan Kontranya

‎Diketahui pada lagu berjudul "Tuhan Kita Sama", vokalisnya adalah Ken Setiawan dan Istrinya sendiri yaitu Eva Soviadona yang juga merupakan sama sama mantan aktivis NII.

Gelar Seminar Philosophy, UIN Lampung Hadirkan Penulis Buku Tuhan Kita Sama Ken Setiawan

‎Ken mengajak para pendengar untuk dapat hidup aman damai dalam toleransi walaupun latar belakang agama berbeda beda.

Fitria Khasanah: Jenius Cilik asal Bandar Lampung, Dari Bayang-bayang Masa Lalu Menuju Masa Depan Gemilang

‎Salah satu pesan tersebut diantaranya ialah bahwa kita semua manusia di jagad raya itu di ciptakan oleh satu Tuhan, sejatinya Tuhan kita sama, hanya setiap agama menyebut-Nya berbeda beda.

Halaman Selanjutnya
img_title