Jusuf Kalla Dukung Jokowi Cawe-cawe Politik Untuk Menjaga Demokrasi

Jusuf Kalla
Sumber :
  • Antara

"Tetap pembangunan pemerintah tetap, jalan industri tetap jalan, cuman tentu caranya berbeda masingmasing pemimpin dan pemerintahan tujuannya sama tidak ada perbedaan tujuan. Akan tetapi, yang berbeda adalah cara pilihan masing-masing pemimpin pemerintahan yang ada dan kondisi yang ada," ujarnya.

Hasto Tak Gentar Usai Ditetapkan sebagai Tersangka oleh KPK, Tetap Optimis Hadapi Kasus Hukum

Jusuf Kalla juga menilai bahwa Pemerintah harus menjaga agar aparat tidak campur tangan dalam kontestasi politik Pemilu 2024. Menurutnya, peran aparat seharusnya hanya sebagai wasit.

Sebelumnya, Presiden Joko Widodo bertemu dengan para pemimpin redaksi (pimred) media massa dan pegiat media di Istana Merdeka, Jakarta.

KPU Lampung Borong Tiga Penghargaan Nasional, Bukti Komitmen dalam Tata Kelola yang Baik

"Ya, ngobrol saja, ngobrol tentang cawe-cawe pokoknya," kata Helmy Yahya, pemilik kanal YouTube "Helmy Yahya Bicara", di lingkungan Istana Kepresidenan, Jakarta, pada hari Senin (29/5). (Ant)

Lampung Tuan Rumah Perdana Kejurnas Bola Voli U-19