Berbagi Kebahagiaan Santuni Warga oleh Siswa/i Arraihan Islamic Science-Tech School

Berbagi Kebahagiaan Santuni Warga oleh Siswa Arraihan
Sumber :
  • VIVA Lampung/juanda, Anisa

Bandar Lampung, Lampung – Siswa/i Arraihan Islamic Science-Tech School Bandarlampung, kelas X Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) 2, mengadakan santunan dan berbagi kepada Warga, pada hari Kamis (13/4) sore hari. Warga kemiling dan sekitarnya menjadi target santunan.

Motor Warga Kemiling Melayang ke Sumsel, Penipuan Bermodus Test Drive di Bandar Lampung

Anisa Rizqi Amaliyah, M.Pd, selaku Wali Kelas, mengomandoi Siswa/i untuk berbagi santunan kepada Warga. Proses jalannya santunan ini melibatkan seluruh peserta didik kelas X IPA 2. 

Bingkisan berisi paket sembako, dan makanan berbuka puasa, yang dibagikan melalui koordinator warga atau Ketua Rukun Tetangga (RT) setempat.

Penemuan Jasad Lansia di Kemiling Bandar Lampung Gegerkan Warga

Sekolah Sains Teknologi Siswa Arraihan

Photo :
  • VIVA Lampung/juanda, Anisa

Sebanyak 50 bingkisan telah tersalurkan secara optimal.

Kebakaran Hanguskan Rumah di Kemiling, Diduga Akibat Korsleting Listrik

"Jumlah Ada 50 parcel yang kami bagikan, ada yg untuk guru, OB , satpam 20 pcs, dan untuk warga 30 pcs" imbuh Anisa.

Kegiatan santunan ini diisi dengan agenda berbagi bersama warga, silaturahmi kepada guru, menebar kebahagiaan sesama Siswa, serta melaksanakan ibadah shodaqoh untuk meningkatkan ketakwaan dibulan Ramadan.

Halaman Selanjutnya
img_title