SMPN 27 Bandar Lampung Jadi Lokasi Terparah saat Banjir di Kelurahan Sukamaju

Alat berat diturunkan untuk membersihkan lumpur
Sumber :
  • Foto Dokumentasi Riduan

"Kami berharap ada upaya konkret dari pihak berwenang, seperti perbaikan drainase atau pembangunan tanggul, agar sekolah ini tidak lagi menjadi langganan banjir," tambah Eliya.

Rafflesia Swimming Club Juara Umum LSF Kapolda Lampung Cup 2025

Saat ini, proses pembersihan masih terus berlangsung dengan bantuan dari siswa, guru, serta warga sekitar. 

Pemerintah setempat juga telah menurunkan alat berat untuk mempercepat penanganan lumpur yang menggenangi area sekolah dan permukiman warga. (*)

Dorong Generasi Sehat dan Cerdas, Program Makan Bergizi Gratis Disosialisasikan di Bandar Lampung