Dukung Swasembada Pangan, Polda Lampung Tanam Jagung dan Singkong di Lahan 9,9 Hektare
Selasa, 31 Desember 2024 - 22:07 WIB
Sumber :
- Istimewa
"Kami berharap masyarakat dapat ikut berpartisipasi dalam pengelolaan lahan ini. Dengan begitu, hasilnya tidak hanya untuk ketahanan pangan, tetapi juga meningkatkan ekonomi masyarakat lokal," ujarnya.
Baca Juga :
Aksi Petani Singkong di Lampung Hampir Ricuh, Tuntutan Kenaikan Harga Tak Kunjung Terpenuhi
Ia menutup pernyataannya dengan menekankan pentingnya kolaborasi dalam pelaksanaan program ini.
"Keberhasilan program ini membutuhkan sinergi antara pemerintah, Polda Lampung, dan masyarakat. Kami akan terus memastikan semua berjalan sesuai rencana untuk mencapai hasil yang maksimal," tegasnya.
Program ini menjadi bukti nyata peran Polda Lampung dalam mendukung visi besar pemerintah untuk menciptakan ketahanan pangan yang berkelanjutan.(*)