Hari Kedua Operasi Keselamatan, Polisi Tindak Tegas Pelanggar Lalu Lintas

Polisi melakukan razia kendaraan bermotor.
Polisi melakukan razia kendaraan bermotor.
Sumber :
  • Istimewa

Pada hari kedua, petugas kepolisian melakukan operasi di sekitar Tugu Radin Intan dan bawah flyover Pramuka. Lokasi ini dipilih karena merupakan salah satu titik yang sering terjadi pelanggaran lalu lintas.

 

"Kami berharap dengan adanya operasi ini, masyarakat semakin sadar akan pentingnya keselamatan berlalu lintas dan tertib dalam berkendara," ujar AKBP Azizal Fikri.

 

Imbauan Kepada Masyarakat

Pihak kepolisian mengimbau kepada seluruh masyarakat untuk selalu mematuhi peraturan lalu lintas. "Mari kita bersama-sama menciptakan lalu lintas yang aman dan nyaman bagi semua," ajak AKBP Azizal Fikri.(*)