Siswa SMAN di Bandar Lampung Pegang Mirip Pistol di Ruang Rapat DPRD, Ini Kata Kabag Umum
Senin, 11 November 2024 - 14:50 WIB
Sumber :
- Foto Dokumentasi Istimewa
Sebanyak 40 orang yang terdiri dari guru pendamping dan fotografer terlibat dalam kegiatan tersebut.
“Memang dalam buku tahunan itu digunakan beberapa properti seperti bambu runcing dan pistol mainan. Anak SMAN 9 yang terlibat dalam foto itu berfoto di ruang rapat DPRD, dan dari pihak sekolah sudah kami panggil pagi ini (Senin, 11 November 2024),” kata dia saat dikonfirmasi awak media.
Mirwan juga menjelaskan bahwa pihak sekolah, setelah mengetahui kejadian tersebut, mengirimkan surat permohonan maaf.
Sekolah mengakui kelalaian dalam mengawasi siswa-siswi yang terlibat dan juga telah mengunggah foto tersebut ke media sosial.