Bagaimana Perekonomian Lampung di Triwulan III-2024? Ini Kata BPS

Menara Siger Landmark Provinsi Lampung
Sumber :
  • Foto Dokumentasi Istimewa

 

Industri Pengolahan sendiri menyumbang andil terbesar terhadap pertumbuhan, dengan kontribusi 1,88 persen dari total 4,81 persen.

 

Peningkatan Ekspor Dorong Pengeluaran

 

Di sisi pengeluaran, kontribusi terbesar datang dari Komponen Pengeluaran Konsumsi Rumah Tangga (60,94 persen), diikuti oleh Ekspor (59,51 persen) dan Pembentukan Modal Tetap Bruto (PMTB) sebesar 29,99 persen.