DPO Perambahan Hutan Lindung Way Kambas Ditangkap Polres Lampung Timur

DPO Perambahan Hutan Lindung Way Kambas Ditangkap Polisi
DPO Perambahan Hutan Lindung Way Kambas Ditangkap Polisi
Sumber :
  • Polres Lampung Timur

Setelah melakukan penyelidikan terus-menerus terkait tindak pidana ini, pada Selasa (10/10/23) petang, pihak kepolisian berhasil mengidentifikasi dan menangkap tersangka di rumah MP tanpa adanya perlawanan.

Sebagai barang bukti terkait kasus perambahan hutan lindung TNWK, polisi menyita 1 Senjata Api Rakitan laras panjang beserta puluhan butir amunisi aktif, senjata tajam jenis golok, 3 sepeda onthel, senter, 4 karung, 1 jas hujan, tas selempang, korek api, rokok, dan perlengkapan perbekalan makanan. (hum/pol)