Bhayangkara Run 2025 Ajang Silaturahmi dan Inklusi Sosial

Kapolda Lampung, Irjen Pol Helmy Santika
Sumber :
  • Foto dokumentasi istimewa

Ia menambahkan, Polda Lampung berkomitmen untuk terus menyelenggarakan kegiatan positif dan melibatkan seluruh lapisan masyarakat ke depannya.

Polres Pesawaran Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis untuk Personel, Keluarga, dan Masyarakat

 

“Olahraga membuat tubuh sehat dan kuat, musik memberikan hiburan yang menenangkan juga menyenangkan dan UMKM memberi asupan nutrisi. Tiga elemen ini adalah sebagai bagian keharmonisan dan kekuatan bangsa,” lanjutnya.

Peringati HUT Bhayangkara ke-79, Polres Lampung Barat Gelar Upacara Khidmat dan Tampilkan Aksi Atraktif

 

Bhayangkara Run 2025 bukan hanya menjadi perayaan Hari Bhayangkara, tetapi juga simbol inklusivitas dan semangat gotong royong antara aparat keamanan dan masyarakat. 

Peringati HUT Bhayangkara ke-79, Polsek Penengahan Sabet Empat Penghargaan Bergengsi dari Polres Lampung Selatan

 

Semangat yang terpancar dari setiap langkah, nada, dan tenda-tenda UMKM, mencerminkan visi Polri sebagai pengayom yang humanis dan adaptif. (*)