Takut Viral Lagi, Gubernur Lampung Minta Wartawan Hapus Video Liputannya

Intimidasi Gubernur Lampung ke Jurnalis TV
Sumber :
  • Istimewa/Tangkapan Layar

Tak hanya meminta wartawan untuk menghapus videonya, Arinal juga meminta agar kamera dan peralatan perekaman lain dimatikan.

Polsek Kedaton Tangkap Pelaku Penganiayaan Driver Ojol dengan Senjata Tajam

"Nah berbahaya ini, Matiin. Ini semua saudara-saudara saya kok, jadi kamu awas ya,” ujar gubernur kepada wartawan dimaksud. (VIVAcoid/tvOne)

Artikel ini sudah tayang di VIVA.co.id pada hari Senin, 15 Mei 2023, dengan Judul : Tak Ingin Viral, Gubernur Lampung Minta Wartawan Hapus Video Liputan Kegiatannya

Butuh Uang Dua Remaja Nekat Rampok Brilink di Tanjung Senang