Tuhu Bangun: Sayangi Pekerja Lini Lapangan!

Bakti sosial yang dilaksanakan
Bakti sosial yang dilaksanakan
Sumber :
  • Foto Dokumentasi Istimewa (PTPN)

Ia menekankan bahwa kesuksesan tidak berdiri sendiri, melainkan hasil kerja sama dari berbagai elemen di perusahaan.

 

Bakti Sosial: 400 Paket Sembako Dibagikan

 

Dalam rangka menyambut Ramadan, acara tersebut juga diisi dengan kegiatan bakti sosial yang diinisiasi oleh Ikatan Keluarga Besar Istri (IKBI) PTPN I Regional 7. 

 

Sebanyak 400 paket sembako disalurkan kepada karyawan golongan I dan II, pekerja outsourcing, masyarakat sekitar, serta panti asuhan.