Libur Maulid Nabi, Pengendara Jalan Tol Trans Sumatera Meningkat 27 Persen

Peningkatan volume kendaraan di Jalan Tol Trans Sumatera.
Sumber :
  • (Istimewa/Hutama Karya)

- Tol Binjai – Tanjung Pura (Binsa): 38.745 kendaraan, naik 15% dari VLL normal

- Tol Sigli - Banda Aceh (Seulimeum - Baitussalam) (Sibanceh): 17.765 kendaraan, naik 15% dari VLL normal

 

"Tol Pekanbaru - Dumai mencatat jumlah kendaraan tertinggi yang melintas. Sementara, Tol Pekanbaru - XIII Koto Kampar mencatat lonjakan tertinggi dari VLL normal," tandas Adjib.(*)