Pengawasan Distribusi Gas LPG di Lampung Diintensifkan Jelang Idul Adha

Gas LPG 3 kilogram di Lampung
Sumber :
  • Foto Dokumentasi Riduan

 

"Terhambatnya stok LPG subsidi pada hari libur dan cuti bersama terjadi seiring dengan kebijakan liburnya layanan pengisian LPG oleh Stasiun Pengisian Bulk Elpiji (SPBE) pada hari libur dan cuti bersama," jelasnya. 

 

Sehubungan dengan rangkaian hari libur dan cuti bersama pada bulan Februari hingga Mei 2024, kebijakan tersebut berdampak pada terbatasnya ketersediaan stok LPG subsidi di tingkat agen dan pangkalan. Padahal, permintaan LPG pada hari libur cenderung lebih tinggi dibandingkan hari lainnya.

 

Ketersediaan LPG subsidi dapat bersubstitusi atau berpengaruh langsung terhadap permintaan LPG non-subsidi.