Bravo, Sederet Kasus Diungkap Satgas Anti Kriminal Polres Way Kanan
Kamis, 11 April 2024 - 17:51 WIB

Sumber :
- Istimewa
Tersangka inisial KR (41) berdomisili di Gedung Negara Kecamatan Hulu Sungkai Kabupaten Lampung Utara Provinsi Lampung dan WR (52) berdomisili di Kampung Negara Batin Kecamatan Negara Batin Kabupaten Way Kanan.
Pengungkapan kasus pembunuhan juga menjadi perhatian dan Tim Tekab 308 Polres Waykanan Lampung berhasil mengamankan pelaku pembunuhan di Kampung Negeri Mulya Kecamtan Gunung Labuhan Kabupaten Way Kanan Lampung.
Tersangka yaitu Sri Hardiansyah (29) warga Dusun 2 Kampung Negeri Mulya, Kecamatan Gunung Labuhan, Kabupaten Way Kanan, Lampung.