Arus Mudik 2024, Pakar Transportasi Ungkap Penyebab Kemacetan Pelabuhan Merak

Antrian pemudik yang terjadi di Pelabuhan Merak
Sumber :
  • Foto Dokumentasi Istimewa

"Implikasinya adalah terjadi antrian yang sangat padat sepanjang jalan. VCR jalan menjadi sangat tinggi. Kinerja jalan pun menjadi sangat rendah," sambungnya.

Hutama Karya Catat 1,5 Juta Kendaraan Lintasi Jalan Tol Trans Sumatera Selama Mudik Lebaran 2024

Akibat kemacetan antrian kendaraan yang mau masuk kapal, pada saat yang sama kendaraan tidak bisa turun dari kapal dan keluar dari pelabuhan dengan cepat. Maka waktu bongkar muat pun menjadi sangat panjang.

Karena jumlah trip menurun, akhirnya jumlah kendaraan yang bisa diseberangkan menjadi rendah.

80 Persen Pemudik Telah Kembali ke Pulau Jawa Melalui Pelabuhan Bakauheni

"Nanti kita perlu lihat data jumlah kendaraan yang diseberangkan pada 2024 ini, dari Merak ke Bakauheni, dan sebaliknya, untuk nanti dibandingkan dengan jumlah volume kendaraan yang diseberangkan pada 2022 dan 2023 lalu," pintanya. 

Ditambahkan Ilham, jika memang akan ada volume yang lebih banyak pada 2024 ini, maka nanti perlu dibagi dan dipilah, pada hal apa yang membuat volume ini menimbulkan masalah. Padahal sudah ada Ciwandan dan BBJ.

H+5 Lebaran, Tercatat 546.139 Orang dan 129.161 Kendaraan Pemudik Tinggalkan Sumatera

Kembali ke Strategi Delay System

"Kita misalkan saja, jika secara bersamaan, kapal di dermaga ekspres dan reguler mampu menampung 1000 (seribu) mobil penumpang (smp) per sekali jalan di semua dermaga, maka hanya boleh ada 1000 (seribu) mobil yang mengalir dari jalan tol dan jalan raya menuju ke Pelabuhan Merak," terangnya.

Halaman Selanjutnya
img_title