Pedagang Bunga di TPU Raup Untung dari Tradisi Ziarah Kubur Menjelang Ramadan

Pedagang Bunga di Tempat Pemakaman Umum
Sumber :
  • Istimewa

Lina juga mengatakan bahwa jika dibandingkan dengan penjualan bunga makam sekarang, penjualannya lebih menguntungkan pada tahun 2018 sebelum pandemi Covid-19 terjadi.

H+5 Lebaran, Tercatat 546.139 Orang dan 129.161 Kendaraan Pemudik Tinggalkan Sumatera

“Lebih enak di tahun-tahun sebelumnya sebelum pandemi Covid-19, penjualan sangat banyak seperti kacang goreng, kadang-kadang para peziarah membawa mobil dan membeli hingga lima atau sepuluh kantong plastik,” tutup Lina.

Sebagai informasi, ziarah kubur adalah tradisi yang dilakukan dengan mengunjungi makam orang yang telah meninggal dunia, biasanya orangtua yang telah meninggal dunia.

Sampah di Kota Bandar Lampung Meningkat 40 Persen Selama Libur Lebaran

Saat melakukan ziarah kubur, umat Islam biasanya memberikan doa kebaikan untuk orangtua yang telah meninggal dunia.(Dwi P Arrahman)

H+5 Lebaran, Kendaraan Pemudik Lintasi JTTS ruas Terpeka Meningkat 123 Persen