ASDP Prediksi Puncak Arus Balik Lebaran Terjadi H+4, 35 Ribu Kendaraan Siap Tinggalkan Sumatera
Sabtu, 5 April 2025 - 19:19 WIB

Sumber :
- Foto Dokumentasi Riduan
Lonjakan signifikan terlihat pada hari ini, H+4, dengan data pukul 14.00 WIB menunjukkan hampir 30.000 kendaraan sudah tercatat akan menyeberang.
“Artinya, hari ini terjadi peningkatan luar biasa. Diperkirakan sampai Minggu (6/4/2025) dini hari pukul 00.00 WIB, akan ada sekitar 35.000 kendaraan yang menyeberang dari Pulau Sumatera,” katanya.
Untuk mengantisipasi lonjakan tersebut, ASDP telah menyiapkan berbagai langkah strategis, termasuk penambahan armada kapal yang kini mencapai 59 unit siap operasi.