PDHI Lampung Gelar Bakti Sosial Meriah, Peringati Hari Ulang Tahun dan Hari Ibu

Bakti sosial memperingati HUT PDHI dan Hari Ibu di Lampung
Sumber :
  • Lampung.viva

 

"Kami ingin memastikan bahwa melalui kegiatan sosial seperti ini, kami dapat memberikan manfaat bagi masyarakat, khususnya dalam aspek pendidikan, kesehatan hewan, dan kesejahteraan ibu-ibu," ujarnya.

 

Dengan dilaksanakannya kegiatan bakti sosial ini, LampPDHI dan PIDHI Lampung berharap dapat semakin mempererat hubungan dengan masyarakat dan memberikan dampak positif yang luas dalam pembangunan sosial, kesehatan, dan kesejahteraan di Provinsi Lampung.(*)