GRIB Jaya Gelar Aksi Demo dan Geruduk PT Agung Jaya Raya, Tuntut Keadilan untuk Masyarakat
Selasa, 7 Januari 2025 - 18:39 WIB
Sumber :
- Lampung.viva
"Pengecekan tersebut akan melibatkan tenaga ahli di bidangnya untuk memastikan tidak terjadi pencemaran lingkungan di masyarakat," ucap Kusuma Riyadi.
Komitmen Perusahaan dan Pengamanan Aksi
Pada kesempatan yang sama, Agus Budiyono, perwakilan PT Agung Jaya Raya Indonesia, berjanji untuk mengevaluasi tuntutan masyarakat dan menyampaikannya kepada pimpinan perusahaan, yang menurutnya sedang cuti.
"Apa yang menjadi tuntutan dari aksi damai GRIB JAYA akan kami sampaikan ke atasan dan kami berupaya menghadirkan pimpinan perusahaan pada pertemuan berikutnya," kata Agus.