Polda Lampung Beri Reward Kenaikan Pangkat untuk 198 Personel Berprestasi

Prosesi upacara kenaikan pangkat personel Polda Lampung.
Sumber :
  • Istimewa

 

Dengan kenaikan pangkat ini, Kapolda berharap agar seluruh personel dapat semakin termotivasi untuk menjalankan tugas dengan penuh dedikasi dan profesionalisme. 

 

"Selamat kepada para personel yang mendapat kenaikan pangkat, semoga ini menjadi penyemangat untuk terus memberikan yang terbaik dalam pengabdian kepada masyarakat," tutup jenderal bintang dua tersebut.(*)