Kerap Diancam hingga disebut 'Anak Pungut' Gadis di Bandar Lampung Laporkan Sepupu Angkat ke Polisi
Rabu, 20 November 2024 - 19:11 WIB

Sumber :
- Foto Dokumentasi Riduan
Korban SN menceritakan bahwa dirinya merasa sangat tertekan dan ketakutan, bahkan mengaku tidak berani melaporkan peristiwa tersebut lebih awal.
"Dia mengancam akan memukul saya jika saya tidak menyerahkan barang-barang tersebut," kata SN.
"Saya merasa ketakutan karena ancaman yang terus-menerus," sambungnya.
Motivasi pelaku, menurut korban, adalah rasa iri dan fitnah yang melibatkan ibu angkat korban.