Musim Kemarau, 'Troli Semen' Jadi Andalan Warga Way Laga Bandar Lampung Angkut Air Bersih
Minggu, 1 September 2024 - 12:33 WIB
Sumber :
- Foto Dokumentasi Riduan
Melihat kondisi tersebut, Polresta Bandar Lampung bergerak cepat dengan membagikan 7 ton air bersih kepada warga Kelurahan Way Laga menggunakan watercanon.
Kapolresta Bandar Lampung, Kombes Pol Abdul Waras menyatakan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari perayaan HUT Polwan yang bertujuan membantu masyarakat yang sedang kesulitan mendapatkan air bersih.
"Kami membagikan 7 ton air bersih menggunakan watercanon di Kelurahan Way Laga. Kami merasa senang melihat antusiasme warga yang sangat membutuhkan bantuan ini," ujar Kapolresta.