Peduli Akan Program Pengendalian Penduduk, Wali Kota Bandar Lampung Raih Penghargaan dari BKKBN

Wali Kota Eva Dwiana Raih Penghargaan Manggala Karya Kencana
Sumber :
  • Istimewa/BEC

Eva Dwiana menambahkan bahwa prestasi dan capaian tersebut diharapkan menjadi motivasi bagi Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan masyarakat Bandar Lampung untuk terus menekan angka stunting. 

Pasar Megah, Pembeli Enggan, Sepinya Pasar Pasir Gintung Bandar Lampung Masih Jadi Keluhan

Pemerintah Kota memiliki tim yang fokus pada percepatan penurunan angka stunting, dan setiap tahun angka stunting di kota tersebut terus menurun. Mereka berharap dapat segera mencapai angka stunting yang terendah sesuai harapan. (BEC)