Ini 5 Bahaya Pakai Celana Jeans Ketat, Bisa Pengaruhi Kesuburan

5 Bahaya Pakai Celana Jeans Ketat, Bisa Pengaruhi Kesuburan
Sumber :
  • iStockphoto

Terlalu sering menggunakan celana ketat juga dapat mengganggu fungsi saraf yang melewati pangkal paha sampai ke paha bagian atas.

Nantinya, hal itu dapat menimbulkan rasa sakit dan kesemutan di paha bagian luar. Kondisi tersebut juga biasa dikenal dengan sebutan saraf terjepit.

Itu dia 5 bahaya atau dampak memakai celana jeans ketat bagi kesehatan tubuh.

Sebaiknya, hilangkan kebiasaan terlalu sering menggunakan celana jeans yang ketat. Tujuannya yakni agar kesehatan kulit dan organ tubuh lainnya terhindar dari masalah.

Sebenarnya, pemakaian celana jeans ketat tidak secara langsung dapat menimbulkan masalah kesehatan. Akan tetapi, pemakaiannya yang terlalu sering atau bahkan digunakan berulang kali tanpa dicuci terlebih dahulu akan dapat memicu masalah kesehatan yang telah dijelaskan di atas. (Dwi P Arrahman)